Change Emergency Fund – Dana Darurat Receh
Kita mungkin pernah mendengar tentang K3 (kesehatan dan keselamatan kerja), atau sesuatu yang sangat sering kita dengar saat pandemi covid ini yaitu 3 M (memakai masker, mencuci tangan dengan sabun dan menjaga jarak), nah di dalam perencanaan keuangan kami mencoba untuk mengenalkan istilah 3 K (Kearifan, Kompetensi/Skill dan Knowledge), apa yang dimaksud dengan dengan 3 K itu ?